Menjadi seorang Full Stack Developer (web developer untuk frontend dan backend) memerlukan penguasaan terhadap beberapa ilmu dan teknologi tertentu. Di bawah ini beberapa listnya :
- HTML
- CSS
- Javascript
- jQuery
- Bootstrap
- PHP
- MySQL
- OOP pada PHP.
- Framework Codeigniter
- Framework Laravel
- Restful API
- React
- Vue
Dan masih banyak lagi.
Insya Allah di web ini dan juga di e-Learningnya akan di bahas satu per satu teknologi di atas.